Utami Putri, Fitri PENERAPAN TERAPI MODALITAS LIFE REVIEW MELALUI PERMAINAN ULAR TANGGA TERHADAP KEMAMPUAN FUNGSI KOGNITIF PADA TN. B DENGAN SKIZOFRENIA PARANOID DI RUANG RUAI RUMAH SAKIT JIWA PROVINSI KALIMANTAN BARAT. (KIA) Thesis, Stikes Yarsi Pontianak.
COVER 2.pdf - Published Version
Download (496kB)
BAB I.pdf - Published Version
Download (298kB)
BAB II.pdf - Published Version
Download (541kB)
BAB III.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only
Download (906kB)
BAB IV.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only
Download (385kB)
BAB V.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only
Download (256kB)
DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version
Download (248kB)
LEMBAR KONSULTASI.pdf - Published Version
Download (188kB)
LAMPIRAN.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only
Download (2MB)
Revisi KIA - Fitri Utami Putri.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only
Download (5MB)
Abstract
Latar Belakang. Lanjut usia (lansia) dengan skizofrenia berisiko tinggi mengalami penurunan fungsi kognitif, karena proses penuaan yang secara alami sudah menyebabkan penurunan daya ingat, perhatian dan kemampuan berpikir. Demensia adalah salah satu masalah kesehatan akibat penurunan fungsi kognitif. Lansia dengan demensia memiliki gangguan aspek kognitif perilaku serta diikuti dengan berkurangnya aktivitas fisik, mental atau jiwa, disfungsi sosial dan kualitas hidup yang menurun. Tujuan. Melaksanakan asuhan keperawatan pada pasien skizofrenia paranoid dengan demensia melalui pendekatan terapi modalitas life review permainan ular tangga untuk mengatasi gangguan fungsi kognitif di Rumah Sakit Jiwa Provinsi Kalimantan Barat. Metode. Penelitian ini menggunakan metode studi kasus asuhan keperawatan dengan penerapan terapi modalitas life review permainan ular tangga. Hasil. Berdasarkan evaluasi terapi modalitas life review permainan ular tangga yang telah dilakukan, didapatkan klien masih mengalami lupa, tetapi ada beberapa hal yang timbul dalam ingatan klien. Nilai Pengkajian Short Portable Mental Status Questionare meningkat menjadi kerusakan intelektual ringan. Nilai pengkajian Mini Mental Status Exam masih menandakan terdapat gangguan kognitif ringan. Kesimpulan. Berdasarkan analisis terhadap terapi yang telah dilakukan dapat disimpulkan bahwa terapi life review permainan ular tangga efektif dalam meningkatkan kognitif pada pasien skizofrenia paranoid dengan demensia.
Kata Kunci : Skizofrenia, Demensia, Gangguan Fungsi Kognitif, Terapi Life Review Permainan Ular Tangga.
| Item Type: | Article |
|---|---|
| Subjects: | A General Works > AI Indexes (General) |
| Depositing User: | Administrator Stikes Yarsi |
| Date Deposited: | 27 Dec 2025 15:21 |
| Last Modified: | 27 Dec 2025 15:21 |
| URI: | https://eprints.stikesyarsi-pontianak.ac.id/id/eprint/73 |
